Maen Game Dibayar Bitcoin? Mau? simak yuk
Saat ini bukan hal baru lagi jika game dapat menghasilkan cuan dengan kita memainkannya, tapi yang benar benar terbukti legit dan membayar mungkin tidak semua
Dari sekian banyaknya permainan yang terbukti membayar,rollercoin salah satu yang mungkin bisa kalian coba
Lalu apa itu rollercoin,bagaimana cara daftar dan mainnya? Mari kita bahas
APA ITU ROLLERCOIN?
Rollercoin adalah game simulasi penambangan crypto,jadi disini kita memainkan peran sebagai penambang mata uang crypto seperti bitcoin,doge,ethereum ataupun koin dari game ini sendiri yaitu RLC
Sama seperti penambang bitcoin di dunia nyata yang memerlukan seperangkat komputer dan alat tambang,disini kitapun juga seperti itu,hanya saja semua itu dalam bentuk virtual
Saat pertama kali mendaftar dan menjadi penambang pemula,kita akan mendapatkan perangkat penambangan dengan spek masih sederhana mulai dari pc dan kekuatan dalam menambangnya,
Agar mesin penambang kita berjalan,kita harus memainkan beberapa minigame didalamnya,jika menang maka kita akan mendapat beberapa GHZ yang akan dijadikan power mesin penambang kita
Semakin banyak game yang berhasil kita menangkan,maka power yang kita hasilkan semakin besar dan akan mempengaruhi kecepatan mesin kita dalam menghasilkan pundi-pundi kripto dari sana.
READ ALSO : FREE FAUCET SPACE TOKEN
CARA DAFTAR ROLLERCOIN
untuk daftar di rollercoin kamu bisa langsung pergi kesitus resmi webnya di www.rollercoin.com atau kamu bisa langsung klik d sini
1. Kemudian pilih start mining
2. Untuk mendaftar atau register ada dua opsi,bisa melalui akun facebook maupun isi manual dengan email,pilih aja yang manual biar gak ribet nanti kalo log in
3. Isi email
4.isi password
5.lalu centang kotak yang berisi kalimat i accept our terms of use and our privacy policy (kotak lain bisa kamu abaikan )
6.lalu klik menu click to verify - geser puzzlenya hingga pas di kotak yang disediakan
7.lalu klik sign up
8.lalu halaman baru terbuka yang menyuruh untuk memeriksa inbok pada emailmu,silahkan pergi dan klik url dengan tulisan verify your email yang diberikan oleh rollercoin team
9. Setelah kamu klik maka verifikasimu telah berhasil dan kamu akan dibawa ke situsnya,disini kamu diminta membuat avatar untuk profilmu,silahkan buat sesuai selera seperti pengaturan rambut,warna kulit,pakaian dan lain-lain,jika sudah save my profile
10. Selamat kini akunmu telah berhasil di buat dan siap untuk bermain
CARA BERMAIN ROLLERCOIN
Setelah berhasil mendaftar di rollercoin,kini saatnya kamu bisa mulai menambang,untuk mendapatkan power yang diperlukan PCmu untuk menghasilkan bitcoin kamu perlu bermain mini game yang ada disana di rollercoin banyak game yang bisa kamu mainkan
Diantaranya :
- coinclick
- token blaster
- flappy rocket
- cryptonoid
- coin match
- crypto monster
- 2048 crypto
- coin flip
- dr hamster
- token surfer
Untuk masing- masing game jika kamu berhasil menang maka kamu akan mendapat reward berupa power sebesar +336 gh/s selama 24 jam,dan jika menang 3 kali berturut-turut dalam satu game kamu bisa naik level dan imbalan powernya juga meningkat,semakin besar power yang kamu miliki maka kecepatan kamu dalam menambang juga akan makin cepat
Selain mendapatkan koin dengan cara main game ,kamu juga bisa membeli miner atau alat tambang,kelebihanya adalah proses penambangan otomatis dilakukan oleh mesin yang kamu beli serta tidak perlu main game
CARA WITHDRAW DI ROLLERCOIN
Untuk penarikan atau withdrawal di rollercoin, terlebih dahulu kamu harus menghubungkan alamat walletmu ke situs ini
Caranya klik ikon dompet yang ada di kanan atas halaman lalu pilih kripto yang kamu ingin hubungkan,misal bitcoin lalu klik
Pilih pada opsi withdraw dan isikan alamat wallet bitcoinmu lalu jumlah bitocoin yang kamu tarik,lalu klik confirm,tunggu 1 x 24 jam untuk proses penarikan bitcoin dari rollercoin ke walletmu
Syarat Minimal withdraw di rollercoin
Bitcoin = 0.0001 btc
Ethereum (erc-20)= 0.08 eth
Doge = 30 doge
dst... silahkan mencoba, 100% legit dan membayar